Topik: Multikolinearitas
Penjelasan dan Tutorial Regresi Linear Berganda
Penjelasan dan Tutorial Regresi Linear Berganda
Dalam kesempatan ini, saya akan coba menjelaskan tentang Regresi Linear Berganda serta tutorial regresi linear berganda dengan SPSS. Mungkin bisa dibilang artikel ini terlambat saya buat, sebab pada kesempatan lainnya sudah banyak sekali artikel tentang regresi linear berganda dengan berbagai software, seperti minitab, stata dan excel.
Dalam kesempatan ini, saya akan fokus dalam menjelaskan pengertian...
Tutorial Uji Multikolinearitas Dan Cara Baca Multikolinearitas
Uji Multikolinearitas
Pengertian Uji Multikolinearitas
Uji multikolinearitas adalah uji yang dilakukan untuk memastikan apakah di dalam sebuah model regresi ada interkorelasi atau kolinearitas antar variabel bebas. Interkorelasi adalah hubungan yang linear atau hubungan yang kuat antara satu variabel bebas atau variabel prediktor dengan variabel prediktor lainnya di dalam sebuah model regresi. Interkorelasi itu dapat dilihat dengan nilai koefisien korelasi antara variabel...
Pengertian Multikolinearitas dan Dampaknya
Multikolinearitas
Definisi Multikolinearitas
Multikolinearitas adalah sebuah situasi yang menunjukkan adanya korelasi atau hubungan kuat antara dua variabel bebas atau lebih dalam sebuah model regresi berganda. Model regresi yang dimaksud dalam hal ini antara lain: regresi linear, regresi logistik, regresi data panel dan cox regression.
Gejala Multikolinearitas
Dalam situasi terjadi multikolinearitas dalam sebuah model regresi berganda, maka nilai koefisien beta dari sebuah variabel bebas...