Penelitian Experimen

Penelitian Eksperimen

Penelitian Eksperimen Penelitian eksperimen adalah penelitian yang dilakukan untuk mengetahui akibat yang ditimbulkan dari suatu perlakuan yang diberikan secara sengaja oleh peneliti.Salah satu metode penelitian adalah eksperimen. Untuk dapat melaksanakan suatu eksperimen yang baik, perlu dipahami terlebih dahulu segala sesuatu yang berkait dengan komponen-komponen eksperimen. Baik yang berkaitan dengan jenis-jenis variabel, hakekat eksperimen, karakteristik, tujuan, syarat-syarat eksperimen, langkah-langkah penelitian eksperimen, dan...
Cara Transformasi Data Ordinal to Interval

TRANSFORMASI DATA ORDINAL MENJADI INTERVAL

TRANSFORMASI DATA ORDINAL MENJADI INTERVALTransformasi Data Ordinal menjadi interval penting untuk dipelajari. Data yang dikumpulkan mahasiwa ketika akan membuat tugas akhir, selain data sekunder diantaranya adalah data primer. Data sekunder adalah data yang diperoleh dari catatan-catatan atau informasi tertulis dari perusahaan. Serta data-data lain yang terdokumentasi dengan baik dan valid.Sedangkan data primer adalah data yang direspon langsung oleh responden berdasarkan wawancara...
Cross Sectional Adalah

PERBEDAAN CROSS SECTIONAL, CASE CONTROL DAN COHORT

CROSS SECTIONAL, CASE CONTROL DAN COHORTCross SectionalCross sectional adalah studi epidemiologi yang mempelajari prevalensi, distribusi, maupun hubungan penyakit dan paparan dengan mengamati status paparan, penyakit atau outcome lain secara serentak pada individu- individu dari suatu populasi pada suatu saat. Dengan demikian studi cross sectional tidak mengenal adanya dimensi waktu, sehingga mempunyai kelemahan dalam menjamin bahwa paparan mendahului efek (disease) atau sebaliknya....
Rumus Slovin Besar Sample Penelitian

MENGHITUNG BESAR SAMPEL PENELITIAN

MENGHITUNG BESAR SAMPEL PENELITIANRumus Besar Sampel Penelitian: Dalam statistik inferensial, besar sampel sangat menentukan representasi sampel yang diambil dalam menggambarkan populasi penelitian. Oleh karena itu menjadi satu kebutuhan bagi setiap peneliti untuk memahami kaidah-kaidah yang benar dalam menentukan sampel minimal dalam sebuah penelitian.Cara menghitung rumus besar sampel penelitian suatu penelitian sangat ditentukan oleh desain penelitian yang digunakan dan data yang diambil. Jenis penelitian...
Pilihan Uji 1 Variabel

Jenis Data dan Pemilihan Analisis Statistik

Jenis Data dan Pemilihan Analisis StatistikPendahuluanDesain penelitian menentukan teknik statistik, bukan sebaliknya teknik statistik menentukan rancangan penelitian. Statistik dipakai untuk melayani dan sebagai alat dalam penelitian, bukan untuk menguasainya. Agar kita tepat dalam melakukan analisis data, maka kiranya wajib bagi untuk memahami Pemilihan Analisis Statistik berdasarkan jenis data dan bentuk hipotesis.Data dan Penyajian DataTugas peneliti adalah mendapatkan data untuk ‘mengisi’ variabel penelitian. ...
Statistik Berbasis Komputer

Penjelasan Tentang Statistik Berbasis Komputer

Statistik Berbasis KomputerPengantar StatistikDalam bahasan ini akan dijelaskan tentang konsep Statistik Berbasis Komputer serta bagaimana cara melakukannya. Serta diberikan juga contoh-contoh dasar perhitungannya atau cara melakukannya dengan komputer. Namun perlu dipahami, artikel ini hanya menjelaskan kulit luarnya saja, agar anda memahami, silahkan browsing di artikel ini, kami telah menyediakan berbagai referensi bagaiaman Statistik Berbasis Komputer itu harusnya dilakukan.Berhubungan dengan banyak angka...
Desain Penelitian

Penjelasan Desain Penelitian (Pengantar)

Pengantar Desain PenelitianUrgensi Desain PenelitianDalam melakukan penelitian, terlebih lagi untuk penelitian kuantitatif, salah satu langkah yang penting ialah membuat desain penelitian. Desain penelitian adalah suatu strategi untuk mencapai tujuan penelitian yang telah ditetapkan dan berperan sebagai pedoman atau penuntun peneliti pada seluruh proses penelitian (Nursalam, 2003 : 81).Hal senada juga dinyatakan oleh Sarwono. Menurut Sarwono (2006) desain penelitian bagaikan...
Uji Komparatif K Sampel Independen Non Parametris

Uji Komparatif K Sampel Independen Non Parametris

Uji Komparatif K Sampel Independen Non ParametrisPengertian Uji Komparatif K Sampel IndependenPengertian Uji Komparatif K Sampel Independen Non parametris adalah uji beda sampel bebas dengan kategori lebih dari dua pada data ordinal atau nominal. Dalam artikel ini kami sampaikan dan jelaskan terlebih dahulu istilah “Uji Komparatif K Sampel Independen”. Misalkan kami buat sebuah contoh untuk jenis analisis ini, yaitu: Apakah...
Uji Komparatif K Sampel Berpasangan Non Parametris

Uji Komparatif K Sampel Berpasangan Non Parametris

Komparasi K Sampel Berpasangan Non ParametrisPengertian Uji Komparatif K Sampel BerpasanganPengertian Uji Komparatif K Sampel Berpasangan Non parametris adalah uji beda sampel berpasangan dengan kategori lebih dari dua pada data ordinal atau nominal. dalam artikel ini kami sampaikan dan jelaskan terlebih dahulu istilah "Uji Komparatif K Sampel Berpasangan". Misalkan kami buat sebuah contoh untuk jenis analisis ini, yaitu: Apakah ada...
Uji Komparatif 2 Sampel Independen Non Parametris

Uji Komparatif 2 Sampel Independen Non Parametris

Uji Komparatif 2 Sampel Independen Non ParametrisPengertian Uji Komparatif K Sampel IndependenPengertian Uji Komparatif 2 Sampel Independen Non parametris adalah uji beda sampel bebas dengan dua kategori pada data ordinal atau nominal. Pada kesempatan ini kami akan lebih dulu sampaikan dan jelaskan tentang istilah “Uji Komparatif 2 Sampel Independen”. Misalkan kami buat sebuah contoh untuk jenis analisis dalam tutorial ini, yaitu: Apakah...