Topik: Uji Korelasi
Penjelasan Rumus Somer’s D – Contoh Hitung
Rumus Somer's DPengertian Rumus Somer's DUji Somer's D adalah salah satu dari uji Asosiatif Non Parametris. Somer's D mengukur hubungan antara 2 variabel berskala ordinal yang dapat dibentuk ke dalam tabel kontingensi. Uji ini mengukur hubungan yang bersifat symmetris artinya variabel A dan variabel B dapat saling mempengaruhi. Rumus Somer's diciptakan oleh Robert H. Somers. Rumus Somer's D ini merupakan penyempurnaan...
Tutorial Cara Hitung Rumus Uji Korelasi Gamma
Rumus Uji Korelasi GammaUji Gamma adalah salah satu dari uji Asosiatif Non Parametris. Gamma mengukur hubungan antara 2 variabel berskala ordinal yang dapat dibentuk ke dalam tabel kontingensi. Uji ini mengukur hubungan yang bersifat symmetris artinya variabel A dan variabel B dapat saling mempengaruhi. Dalam bahasan ini, kami akan sampaikan artikel tentang rumus uji korelasi gamma atau disebut juga...
Uji Spearman dengan Excel dan Cara Hitung
Uji Spearman Rho dengan ExcelSpearman Rho adalah salah satu dari uji bivariat asosiatif non parametris. Artinya uji non parametris yang digunakan untuk menguji kesesuaian antara 2 kelompok variabel yang berasal dari subjek berbeda atau disebut juga data bebas dengan skala data ordinal. Ada berbagai cara untuk melakukan uji spearman, yaitu dengan SPSS, STATA atau Excel. Dalam artikel ini dijelaskan...
Pengertian Koefisien Goodman Kruskall dan Cara Hitung
KOEFISIEN GOODMAN-KRUSKALLKoefisien Goodman Kruskall adalah koefisien korelasi yang idgunakan untuk menilai seberapa erat hubungan antara dua variabel berskala ordinal. Untuk Tabel kontingensi r x c, dengan r atau c lebih dari 2 dan skala pengukuran kedua peubah ordinal (urutan).Pengertian Koefisien Goodman KruskallApa sebenarnya koefisien goodman kruskall? jawabannya adalah sebuah koefisien yang menentukan seberapa besar hubungan atau korelasi antara dua variabel...
Penjelasan dan Contoh Uji Koefisien Cramer
Koefisien CramerKoefisien Cramer adalah uji asosiatif apabila skala data nominal dengan kategori tiap baris dan kolom lebih dari 2. Koefisien cramer digunakan untuk mengukur asosiasi dari Tabel kontingensi r x c, di mana r atau c lebih dari 2.Anda harus memahami terlebih dahulu tentang r dan c yang dimaksud dalam penjelasan di atas. Yaitu, c adalah kolom, sedangkan r...
Rumus Koefisien Phi dan Contoh Cara Hitung
Koefisien PhiKoefisien phi adalah uji asosiatif pada skala data nominal apabila tabel kontingensi berbentuk 2 x 2. Sehingga dapat dikatakan bahwa koefisien korelasi phi dirancang untuk peubah dikhotom. Makna dari dikhotom atau dikotomi adalah dua kategori yang bersifat nominal. Silahkan pelajari artikel kami tentang Jenis Data dan Variabel Penelitian.Kita mempunyai dua peubah, peubah I dan peubah II yang hasil amatannya disajikan dalam...
Penjelasan Koefisien Kontingensi C dan Cara Hitung Lengkap
Koefisien Kontingensi CKoefisien Kontingensi adalah uji korelasi antara dua variabel yang berskala data nominal. Fungsinya adalah untuk mengetahui asosiasi atau relasi antara dua perangkat atribut. Koefisien ini fungsinya sama dengan beberapa jenis koefisien korelasi lainnya, seperti koefisien korelasi phi, cramer, lambda, uncertainty, spearman, kendall tau, gamma, Sommer's. Namun dalam hal ini, Kontingensi C adalah uji korelasi yang spesifik untuk data...
Pengertian Analisis Regresi Korelasi Dan Cara Hitung
Pengertian Analisis Regresi Korelasi Dan Cara HitungAnalisis Regresi LinearAnalisis regresi mempelajari bentuk hubungan antara satu atau lebih peubah/variabel bebas (X) dengan satu peubah tak bebas (Y). Dalam penelitian peubah bebas ( X) biasanya peubah yang ditentukan oleh peneliti secara bebas misalnya dosis obat, lama penyimpanan, kadar zat pengawet, umur ternak dan sebagainya.Disamping itu peubah bebas bisa juga berupa peubah...
KORELASI REGRESI – Penjelasan dan Tutorial – Lengkap
KORELASIKorelasi adalah teknik statistik yang digunakan untuk meguji ada/tidaknya hubungan serta arah hubungan dari dua variabel atau lebih.Yang akan dibahas dalam pelatihan ini adalah :1. Korelasi sederhana pearson & spearman
2. Korelasi partial
3. Korelasi ganda.KOEFISIEN KORELASIBesar kecilnya hubungan antara dua variabel dinyatakan dalam bilangan yang disebut Koefisien Korelasi:a. Besarnya Koefisien antara -1 0 +1
b. Besaran koefisien -1 &...
Pearson, Spearman-rho, Kendall-Tau, Gamma dan Somers
Jenis Uji Korelasi: Pearson, Spearman-rho, Kendall-Tau, Gamma dan SomersJenis Uji Korelasi termasuk dalam salah satu Jenis Uji Statistik. Dalam memilih jenis uji statistik ada beberapa faktor dimana salah satunya adalah Jenis Data. Dalam membuat Rancangan Analisa Data atau memilih uji statistik yang sesuai tentunya tidaklah mudah, sebab banyak sekali pertimbangan. Pertimbangan itu didasarkan pada beberapa faktor, antara lain:...